PERANAN KEPALA KELURAHAN DALAM PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASAYARAKAT DI KELURAHAN WAENA KOTA JAYAPURA

Authors

  • Ridolof Batimurik STISIPOL “Silas Papare” Jayapura

Keywords:

Pemimpin Berwibawa, Disiplin Akan Mengantar Masyakat Maju

Abstract

Kepemimpinan sangatlah dibutuhkan dalam sebuah organisisi, dikarenakan organisasi merupakan wadah yang didalamnya berdiam sejumlah orang yang perlu diatur dan diarahkan untuk melakukan segala aktifitas. oleh sebab itu maka pemimpinlah yang sangat dominan untuk mengerakan segala sistem yang ada untuk kepentingan semua orang yang ada dalam oraganisasi tersebut. Peningkatan tingkat kesejateraan masyarakat adalah sangat utama, sebagai tanggung jawab bagi seorang pemimpin karena seorang pemimpin yang dengan disiplin dan penuh dedikasih sajalah yang mempu untuk mengantarkan bawahanya untuk mencapai tingkat kesejateraan yang sama-sama mengingginkan.

Downloads

Published

2024-09-05