TANGGUNGJAWAB PEMERINTAH DALAM PENANGGULANGAN KEBAKARAN HUTAN DI INDONESIA.
DOI:
https://doi.org/10.55098/lpjih.v11i1.113Keywords:
Penanggulangan, Kebakaran HutanAbstract
Pengawasan terhadap penanggulangan kebakaran hutan dan atau lahan di Indonesia belum berjalan sesuai dengan kehendak pemerintah. Hal ini dibuktikan masih marak terjadinya kebakaran hutan dan atau lahan yang terjadi beberapa kota dseluruh Indonesia, dan kendala dalam pengawasan dan pengendalian terhadap penanggulangan kebakaran hutan dan atau lahan yaitu, dari pemerintah pusat sampai pada pemerintah daerah dalam hal ini kementrian dan Dinas terkait Kehutanan diantaranya adalah terbatasnya alokasi dana, fasilitas sarana dan prasarana, kurangnya kesadaran masyarakat tentang dampak dari kebakaran hutan dan atau lahan, kebakaran terjadi dalam skala kecil atau besar serta berada dalam kondisi yang terpencar-pencar (tidak dalam satu hamparan), luasnya kawasan hutan dan lahan serta terpencarnya lahan kosong dan lahan perkebunan masyarakat.