Mediasi Implementasi Standar Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual Pada Pengaruh Komitmen Organisasi, Kompetensi Sdm Dan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Kabupaten Jayapura
Keywords:
Komitmen Organisasi, Kompetensi SDM, Peran Teknologi Informasi, Kualitas Laporan Keuangan, SAP Berbasis AkrualAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh komitmen organisasi terhadapimplementasi SAP berbasis akrual, pengaruh kompetensi sumber daya manusia terhadap implementasi SAPberbasis akrual, pengaruh peran teknologi informasi terhadap implementasi SAP berbasis akrual, pengaruhimplementasi SAP berbasis akrual terhadap kualitas laporan keuangan, pengaruh komitmen organisasiterhadap kualitas laporan keuangan melalui implementasi SAP berbasis akrual, pengaruh kompetensi sumberdaya manusia terhadap kualitas laporan keuangan melalui implementasi SAP berbasis akrual dan pengaruhperan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan melalui implementasi SAP berbasis akrual.Sampel penelitian sebanyak 107 orang dan pengolahan data penelitian menggunakan SEM AMOS. Hasilpenelitian ini menunjukkan bahwa komitmen organisasi berpengaruh positif signifikan terhadapimplementasi SAP berbasis akrual, kompetensi sumber daya manusia tidak berpengaruh terhadapimplementasi SAP berbasis akrual, peran teknologi informasi berpengaruh positif signifikan terhadapimplementasi SAP berbasis Akrual, implementasi SAP berbasis akrual memediasi hubungan komitmenorganisasi dan kualitas laporan keuangan dengan arah positif, implementasi SAP berbasis akrual tidakmemediasi hubungan kompetensi sumber daya manusia dan kualitas laporan keuangan dan implementasiSAP berbasis akrual memediasi hubungan peran teknologi informasi dan kualitas Laporan keuangan denganarah positif pada Pemerintah Kabupaten Jayapura.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2020 Accounting Journal Universitas Yapis Papua (Accju)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.